Board

All information in your hand

Who we are?

Koneksea diinisiasi oleh anak-anak muda yang memiliki minat dan latar belakang berbeda-beda, mulai dari pelayaran, desain, teknologi, dan jurnalistik yang peduli terhadap peningkatan kesadaran akan kondisi kemaritiman dan pelayaran saat ini, khususnya disektor pendidikan, lapangan pekerjaan, dan kualitas sumber daya manusia di industri pelayaran dan maritim Indonesia.

What’s New  !

Discover what to read today 

Pihak Yang Ada di Asuransi P&I

Sebagai mana yang kita ketahui, asuransi P&I mencakup sebagian besar resiko pada bidang maritim yang muncul atau berasal dari pihak ketiga. Sehingga kepemilikan atas polis P&I atau perlindungan P&I menjadi sangat penting untuk dimiliki oleh pemilik kapal.

Apa itu Marine Protection & Indemnity?

Marine Protection & Indemnity (P&I) merupakan sebuah asuransi maritim mutual yang memberikan perlindungan terhadap klaim pihak ketiga.

Memahami Segitiga Api dan Klasifikasi Api

Sejak pertama kali manusia mengenal api, kita selalu belajar untuk mengendalikan dan memanfaatkan energi tersebut.

Mengenal Kapal Survey dan Kepentingannya

Pada prinsipnya, jenis research vessel atau kapal riset adalah kapal yang dirancang, dimodifikasi, dan/ atau dilengkapi untuk melakukan riset pada wilayah perairan.

Turn Round Time Dalam Kinerja Pelabuhan

Hai mates! Setelah beberapa waktu lalu kita sempat membahas tentang Waiting Time atau Waktu Tunggu Kapal, kali ini kita akan membahas tentang Turn Round Time, nih.

More Article

Enjoy the best article from the best writer